Program Sarjana
Teknik Lingkungan
Terakreditasi "Unggul"
Badan Akreditasi Nasional Perguruan TInggi
FAJRI ANUGROHO, STP., M.Agr., Ph.D
Ketua Program Studi
Program Studi Teknik Lingkungan diarahkan untuk memenuhi tujuan yaitu mengembangkan pengetahuan dan mendidik mahasiswa dalam ilmu pengetahuan dan teknologi untuk pelestarian lingkungan dan kelestarian pemanfaatan sumberdaya alam dalam rangka pembangunan nasional yang berkelanjutan. Bidang keilmuan dan keahlian di PS Teknik Lingkungan difokuskan pada pelestarian dan pemanfaatan sumber daya alam dan lingkungan.